Sanggar Seni Ridwan Cs Todanan Dibentuk Guna Melestarikan Kebudayaan Blora - SUARAKPK

BERITA HARI INI

Home Top Ad


Iklan BUMN



Penghargaan dari Kedubes Maroko


 

05 November 2019

Sanggar Seni Ridwan Cs Todanan Dibentuk Guna Melestarikan Kebudayaan Blora

Blora, suarakpk.com - Pemuda Todanan Ridwan CS membuat sanggar seni, yang akhirnya menjadi ekstrakulikuler di sekolah Kecamatan Todanan. Menurut Ridwan selaku pemilik sanggar seni menuturkan tujuan dibuat sanggar seni ini untuk pelestarian, pengembangan dan mencintai budaya indonesia,khususnya kabupaten Blora, Selasa (5/11).

"Dalam sanggar Ridwan cs ini menekan pada proses pembelajaran pengenalan kesenian lokal kebudayaan daerah Todanan, yaitu barongan dan karawitan yang merupakan budaya adi luhung Bangsa Indonesia. Dalam seni barongan dan karawitan ini sudah menjadi estrakulikuler dari salah satu sekolah, yaitu SMP Muhammadiyah dan SMA Muhammadiyah Todanan yang membentuk karakter anak yang berpendidikan berkebudayaan,"tutur Ridwan cs.

Sementara itu  Daryono yang sering dipanggil Ki Dalang Yon selaku pelatih karawitan atau komposer penggarap iringanya sanggar seni Ridwan cs, mengatakan jika setiap sekolah bisa adakan ekstrakurikuler
akan membentuk jati diri bangsa.

"Itu salah media yang bagus jika setiap sekolah bisa mengadakan estrakulikuker agar anak mengetahui jati diri bangsa peninggalan leluhurnya. Dalam garap tari atau iringanya disesuaikan ranah anak yang positif dan mendidik," ungkapnya.

Sanggar Ridwan cs giat latihan setiap minggu yang menjadi agenda rutin. Dalam waktu dekat ini sanggar Ridwan cs giat latihan untuk ikut Festival Barongan Nusantara 2019 yang diakan Kabupaten Blora.

Sanggar seni Ridwan cs akan mempilkan  dalm parade ini akan mempilkan sebuah sendratari kolosal dari hikayat panji yang diperan dari usia kanak-kanak, anak-anak, remaja, orang dewasa dan orang tua anak yang ikut latihanpun ikut adil berpatisipasi untuk pelestarian pengenal potensi kesesenian lokal daerah Kota Blora yaitu barongan.
(red)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

HUT SUARAKPK Ke 9 (2018)